Cara mengobati penyakit cacar air dan campak dengan ramuan tradisional. Kesehatan.gen22.net - Cacar air disebabkan oleh virus. Penyakit ini sering menyerang anak-anak usia 3 sampai 5 tahun. Penyakit cacar air ditandai dengan
demam ringan,
sakit kepala ringan dan perasaan lemah. Kemudian esok harinya kulit menjadi merah dan panas, benjolan berbentuk tetesan air terlihat di kulit, terutama bagian punggung dan dada.
1. Obat penyakit cacar air- Bahan: 15-30 gram bunga gendola dan 3 gelas air.
- Cara pengobatan: Bunga gendola direbus dengan 3 gelas air hingga tersisa 1 gelas, kemudian minum airnya sekaligus. Lakukan pengobatan ini setiap hari.
2. Mengobati gatal akibat cacar airCacar air menimbulkan lepuh-lepuh seperti luka kena bakar pada kulit yang berisi air. Penyakit ini bisa menular dan menimbulkan rasa gatal pada penderitanya. Untuk menghilangkan rasa gatal silahkan minum ramuan tradisional berikut ini:
- Bahan: 1 genggam daun asam dan 1 ruas empu kunyit.
- Cara pengobatan: Daun asam dan empu kunyit ditumbuk halus sampai menjadi adonana. Ramuan ini dioleskan ke bagian tubuh yang gatal.
3. Penyakit CampakPenyakit campak ditandai dengan badan menggigil dan demam. Diikuti
batuk-batuk, hidung dan mata berair, lemah dan lelah. Tiga hari kemudian muncul ruam merah di kulit muka dan leher, serta pada selaput lendir mulut. Pada saat memuncak suhu tubuh bisa mencapai 40°C atau lebih.
Cara pengobatan penyakit campak sama dengan cara mengobati penyakit cacar air di atas. Yaitu dengan dengan menggunakan air rebusan bunga gendola.
Gambar bunga gendola: